Sabtu, 09 November 2013

Pengertian Security Wireless WEP, WPA dan WPA-PSK

Security Wireless WEP, WPA dan WPA-PSK

Access point mempunyai 3 macam security. pada pembahasan kali ini akan dijelaskan pengertian dari 3 macam security tersebut. yaitu :

1. WEP
Apa itu WEP?
WEP (Wired Equivalent Privacy) atau biasa disebut Shared Key adalah suatu metoda pengamanan jaringan nirkabel, disebut juga dengan Shared Key Authentication. Shared Key Authentication adalah metoda otentikasi yang membutuhkan penggunaan WEP. Enkripsi WEP menggunakan kunci yang dimasukkan (oleh administrator) ke client maupun access point. Kunci ini harus cocok dari yang diberikan akses point ke client, dengan yang dimasukkan client untuk autentikasi menuju access point.

Selasa, 30 Oktober 2012

Theme Windows 7 Transformers 3


Seperti sebelumnya, ketika ada beberapa file terkenal mulai diputar di bisokop, sebuah theme Windows 7 tentang film tersebut akan muncul. Misalnya seperti beberapa tema Windows 7 yang saya posting sebelunya, yaitu: Tema Windows 7 Harry PotterTheme Windows 7 Avatar dan Tema Windows 7 Iron Man. Kali ini, bagi Anda penggemar film The Transformer, Anda patut bergembira karena tema Windows 7 Transformer 3 (Dark of The Moon) telah bisa di download dan bisa digunakan untuk menghisasi desktop Windows 7 Anda.

Konfigurasi TCP/IP dengan Command Prompt


Pada posting sebelumnya yaitu Mengetahui IP Address (2), saya menjelaskan cara agar bagaimana kita bisa mengetahui IP Addres dengan program windows bernama Netsh melaui CMD. Namun tidak hanya untuk mengetahui IP Address, Netsh juga bisa digunakan untukmengkonfigurasi TCP/IP komputer kita. Pada artikel tersebut saya juga berjanji akan memposting artikel tentang konfigurasi TCP/IP dengan Netsh tadi. Kali ini blog Aufa Tesar Ramadhan ini akan membahas tips networking tersebut.

Cara Mengetahui IP Address (2)


Beberapa waktu yang lalu blog Aufa Tesar Ramadhan ini memposting artikel tentang cara mengetahui IP Address. Pada artikel tersebut kita bisa mengetahui ip address komputer, DNS, dan Gateway dari Internet Service Provider kita secara lengkap. Tool yang kita gunakan Command Prompt dengan hanya mengetikkan perintah “ipconfig /all”.

Sekilas Tentang Ethernet Splitter


Beberapa hari yang lalu seorang kawan bertanya pada saya, “Eh, tahu ga dimana beli Ethernet Splitter?” Saya jawab tidak tahu. Sebab alat yang satu ini jarang saya temui dan memang belum pernah saya gunakan. Lalu saya berpikir, kenapa tidak saya jadikan sebuah topik artikel saja di blog ini. Mungkin tidak sedikit dari Anda yang belum tahu tentang apa itu Ethernet Splitter. Langsung saja say browsing tentang topi ini. Akhirnya, setelah browsing ke beberapa situs dan blog salah satunya, akhirnya saya menemukan beberapa sumber. Hasil browsing saya tersebut akan saya bahas dibawah ini.

Cara Mengetahui IP address


Untuk mengetahui IP address komputerbanyak sekali cara yang bisa dilakukan diantaranya dengan menggunakan command prompt, melalui status local area connection atau menggunakan tool pihak ketiga lainnya. Kali ini Aufa Tesar Blog akan membahas tips singkat untuk mengetahui IP address komputer dengan cepat dan mudah tanpa menggunakan tool pihak ketiga. Tool windows yang kita gunakan untuk mengetahui IP address adalah command prompt.

Cara Memasang kabel straight dan cross


Mungkin banyak dari Anda yang bertanya-tanya, kenapa artikel cara memasang kabel UTP tipe straight dan cross baru saya posting hari ini. Seharusnya cara setting kabel untuk jaringan sudah lebih dahulu saya posting sebelum saya memposting artikel tentang membuat jaringan (LAN) antar 2 komputer. Hal ini disebabkan, pada artikel Aufa Tesar Blog yang tersebut, seorang teman sempat meminta saya untuk memposting artikel tentang setting kabel UTP tipe cross dan straight.
Saya diibaratkan seperti memberi semangkok bakso tanpa memberikan sendok. Malah sedoknya saya suruh beli sendiri di toko komputer. Begitu komentarnya. Saya ngomong komputer koq malah di ajak ngomong bakso. ha..ha.. Ada-adanya tuh sobat Ipin. Terima kasih masukkanya sobat. Saya sangat butuh masukkan seperti itu. Nah untuk menjawab pertanyaan dari sobat Ipin, langsung saja ya saya bahas mengenai cara memasang kabel UTP tipe straight dan cross. Biar artikelnya ga kepanjangan. Nanti Anda malah malas membacanya.